Hallo gamers,, ketemu lagi dengan saya di blog Tukang oprek.
gais akhir - akhir ini dunia gamers lagi hangat hangat nya dengan peluncuran game PUBG versi Mobile. PUBG sendiri adalah game Battleroyale yang sangat mengagumkan, membuat kita terlupa akan dunia dan seisinya, ceelahhh lebay.
selain dari sisi grafis yang cukup wah juga interface yang tidak terlalu rumit, game ini sangat recomended buat penggila Battleroyale.
Dari sekian banyak kelebihan yang di hadirkan oleh Tencent Game selaku provider ada beberapa bug yang dikeluhkan oleh player, salah satu diantaranya adalah masalah gagal ketika akan log in, dimana setelah ada update checking dan sudah 100% ternyata malah gagal log in seperti dibawah ini.
Jika problem agan2 sama seperti ini ada beberapa cara yang akan saya bagikan disini. so cekidot.
cara ke 1
cara pertama untuk mengatasi gagal login ini adalah dengan mengganti kartu provider yang agan2 gunakan dikarenakan apa.?? karna dari yang saya telusuri ada 2 provider yang memiliki masalah dalam hal ini yaitu provider XL dan 3 (mungkin masih ada lagi) saya mencoba memakai Telkomsel dan Indosat lancar jaya.
cara ke 2
Cara kedua ini harus menggunakan jasa aplikasi lainnya yaitu VPN. kenapa harus VPN.? karena server PUBG ini berada di Kanada dan sangat jauh dari negara kita jadi problem log in ini muncul. so download saja VPN dan rubah server nya menjadi Kanada dan coba buka PUBG nya. tadaa pasti berhasil.
oke itulah kedua cara mengatasi gagal log in di game PUBG menurut saya. bila ada yang masih bermasalah atau tetap gagal maka segeralah berdoa sepanjang malam.. hehehehe oke jika belum berhasil silahkan tinggalkan komentar dibawah.
No comments:
Post a Comment